Menu

Mode Gelap
Banjir Tangerang Raya, Gubernur Banten Andra Soni: Prioritas Utama Penanganan Korban Terdampak Banjir Waduh! Besok Forum Mahasiswa Hukum Bakal Gelar Aksi di Mabes Polri Desak Kades Kohod Segera Diperiksa Kawendra Bersama Gus Fawait dan BP2MI Gerak Cepat Pulangkan Pekerja Migran Asal Jember dari Arab Perempuan PKS Sambut Program Wakil Bupati Tangerang Terpilih Intan Nurul Hikmah Tertinggi di Banten, Rata-rata Lama Sekolah Tangsel Capai 11,86 Tahun

Banten · 23 Jan 2025 ·

Tahun 2025 Siapkan Anggaran Rp600 Miliar, DPUPR Banten Bakal Bangun Jalan dan Jembatan


 Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang (DPUPR) Banten, Arlan Marzan. Foto: ist Perbesar

Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang (DPUPR) Banten, Arlan Marzan. Foto: ist

Banten – Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang (DPUPR) Banten, Arlan Marzan mengatakan bahwa pada Tahun 2025 Dinasnya telah menyiapkan anggaran sebesar Rp600 miliar untuk memperbaiki jalan, membangun jalan dan jembatan.

“Tahun ini kita prioritaskan jalan yang kemarin terdampak bencana, salahsatunya adalah Jalan Ciparay-Cikumpay dan Bayah yang rusak akibat longsor,” Ungkap Arlan.

Arlan menambahkan, Selain membangun jalan dan memperbaiki jalan, DPUPR Banten juga akan melakukan perbaikan jembatan di 6 titik serta membangun irigasi air baru untuk mendukung swasembada pangan.

“Persoalan jalan dan jembatan yang menjadi kewenangan provinsi menjadi prioritas kita. Mudah-mudahan prosesnya lancar,” tambahnya.

Untuk diketahui, bahwa sejumlah pekerjaan tersebut saat ini tengah masuk tahap lelang di bagian pengadaan barang dan jasa.  [red]

 

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 911 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Inilah 29 PSN Baru Era Prabowo, Proyek Apa Saja di Provinsi Banten?

10 Maret 2025 - 12:02

Gubernur Banten Andra Soni: Pemerintah Komitmen Menjaga Kesehatan Masyarakat

7 Maret 2025 - 22:13

Sekolah Gratis Konsep Boarding, Andra Soni: Sekolah Berbakat Bukan Hanya untuk Anak Pejabat

6 Maret 2025 - 05:41

Bangun Sinergitas dan Kolaborasi, Gubernur Banten Andra Soni Sambangi Mapolda Banten

3 Maret 2025 - 11:57

Rapat Perdana Dengan Kepala OPD, Gubernur Banten Andra Soni Tegaskan APBD Milik Rakyat

2 Maret 2025 - 22:12

Hari Ke-20, Sudah 4.500 Paket Makan Siang Gratis DPD Gerindra Banten Diterima Masyarakat

26 Februari 2025 - 22:50

Trending di Banten