Menu

Mode Gelap
Dinkes Kota Tangerang Siapkan Posko dan Nakes pada POPDA XI Banten Besok, Jembatan Pintu Air 10 Ditutup Sementara, Berikut Jalur Alternatifnya! Dukungan Masyarakat Menguat, Bermunculan Baliho ‘Sekda Jadi Bupati Tangerang’ Komisi II DPRD Minta RSUD Panbar dan RSUD Jubar Segera Beroperasi Anggota DPRD Banten Ade Hidayat Minta Pemprov Banten Percepat Pengoperasian RSUD Cilograng

Nasional · 6 Mar 2023 ·

Jalankan Instruksi Bang Zaki, Kader Golkar Jakarta Bantu Korban Kebakaran Plumpang


 Ketua DPD Golkar Jakarta Utara, Olsu Babay saat menghibur anak-anak Korban kebakaran Plumpang di Posko Pengungsian DPD Golkar Jakarta Utara. Foto: istimewa Perbesar

Ketua DPD Golkar Jakarta Utara, Olsu Babay saat menghibur anak-anak Korban kebakaran Plumpang di Posko Pengungsian DPD Golkar Jakarta Utara. Foto: istimewa

Jakarta – Jalankan instruksi Ketua DPD Golkar DKI Jakarta, Ahmed Zaki Iskandar, sejumlah kader Golkar bahu membahu membantu korban kebakaran Depo Pertamina Plumpang, Koja Jakarta Utara.

Ketua DPD Golkar Jakarta Utara, Olsu Babay turut serta mengunjungi korban kebakaran serta memberikan sejumlah bantuan.

“Sesuai instruksi Bang Zaki, saya beserta kader Golkar langsung turun kelapangan membantu Fasilitasi para pengungsi korban Plumpang untuk segera dilakukan evakuasi,” Jelas Olsu.

Olsu menambahkan bahwa kini kantor DPD Golkar Jakarta Utara menjadi salah satu lokasi pengungsian dan diberikan bantuan fasilitas yang memadai untuk para korban.

“Tadi juga dari Golkar Jakarta Pusat dan KPPG DKI Jakarta turut serta memberikan bantuan makanan dan pakaian untuk para korban,” Pungkasnya.

Diberitakan sebelumnya, pipa BBM di Depo Pertamina Plumpang, Jalan Tanah Merah Bawah, Rawa Badak Selatan, Kecamatan Koja, Jakarta Utara, terbakar pada Jumat (3/3/2023) malam.

Berdasarkan data dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta, kebakaran terjadi pukul 20:11 WIB. Akibat kebakaran hebat tersebut, ratusan rumah terbakar, 19 orang meninggal dan 48 orang luka-luka. [red]

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 10 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Bakal Calon Gubernur Banten Andra Soni Terima ‘Pataka’ dari Presiden Terpilih Prabowo Subianto

31 Agustus 2024 - 07:28

Dengar Suara Rakyat, Sufmi Dasco Pastikan DPR Batalkan Pengesahan Revisi UU Pilkada

22 Agustus 2024 - 18:57

Bahlil Tunjuk Muhammad Sarmuji sebagai Sekjen DPP Partai Golkar, Berikut Profilnya

22 Agustus 2024 - 15:49

KH. Wafi Maimun Zubair: Pelarangan Jilbab Paskibraka Oleh BPIP Adalah Kesalahan Fatal

15 Agustus 2024 - 10:56

Kapolda Metro Jaya Rotasi 31 Kapolsek, 6 Diantaranya Kapolsek di Tangerang Raya, Berikut Daftarnya

14 Agustus 2024 - 18:57

Rapat Pleno Golkar Tetapkan Agus Gumiwang Kartasasmita Sebagai Plt. Ketum Partai Golkar

13 Agustus 2024 - 22:54

Trending di Nasional