Menu

Mode Gelap
Waduh! Besok Forum Mahasiswa Hukum Bakal Gelar Aksi di Mabes Polri Desak Kades Kohod Segera Diperiksa Kawendra Bersama Gus Fawait dan BP2MI Gerak Cepat Pulangkan Pekerja Migran Asal Jember dari Arab Perempuan PKS Sambut Program Wakil Bupati Tangerang Terpilih Intan Nurul Hikmah Tertinggi di Banten, Rata-rata Lama Sekolah Tangsel Capai 11,86 Tahun Pengelolaan Sampah Berbasis Masyarakat, Pj Wali Kota Nurdin Serahkan Bentor ke Pihak Kecamatan dan Kelurahan

Kota Tangerang · 13 Feb 2023 ·

Hadapi Tantangan Zaman, Arief Harap Guru Lebih Innovatif


 Hadapi Tantangan Zaman, Arief Harap Guru Lebih Innovatif Perbesar

Kota Tangerang – Wali Kota Tangerang H. Arief R. Wismansyah para guru bisa meningkatkan kapasitasnya sebagai pengajar dan pendidik sehingga bisa memberikan pembelajaran yang lebih inovatif kepada anak didiknya. Terlebih tantangan zaman di era digital semakin komplek.

“Ini menjadi tanggung jawab kita semua sebagai guru dan orang tua untuk meningkatkan mutu pendidikan dan menciptakan anak – anak penerus bangsa yang berkualitas,” tutur Arief saat membuka kegiatan Pelatihan Peningkatan Kompetensi, Konsep dan Revitalisasi Visi Misi Sekolah bagi Guru SMP di Lingkungan Pemerintah Kota Tangerang secara daring yang bertempat di Pusdiklat Pegawai Kemendikbudristek, Depok, Jawa Barat, Senin (13/2/23).

Inovasi dan kreativitas guru dan Kepala Sekolah bisa tercermin dari Visi dan Misi sekolah yang menjadi landasan dalam mewujudkan sekolah yang mampu berdaya saing di era digital.

“Jadi dari visi misi bagaimana kita dapat mengaktualisasikan kepada anak didik kita, agar dalam rentang waktu 10 atau 20 tahun kedepan mereka bisa survive dalam perkembangan zaman, karena saat ini masyarakat dihadapi dengan era yang persaingannya cukup ketat,” jabar Arief.

Arief juga berharap para peserta pelatihan bisa mengikuti proses pembelajaran yang diberikan oleh para narasumber sehingga tujuan yang diharapkan dapat tercapai.

“Mudah-mudahan apa yang kita lakukan senantiasa dimudahkan dalam memajukan Kota Tangerang yang kita cintai,” pungkas Arief. [red]

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 2 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Ratusan Bonsai Meriahkan Rangkaian HUT Kota, Dr. Nurdin: Bonsai Bukan Sekadar Seni, Tapi Juga Peluang Ekonomi

18 Februari 2025 - 21:52

Apel Terakhir, Dr. Nurdin: Terima Kasih atas Kolaborasi Wujudkan Pembangunan Berkelanjutan di Masa Transisi

17 Februari 2025 - 12:22

Tingkatkan Kesadaran Membayar Pajak, UPTD PPD Samsat Cikokol Data Kendaraan di Kantong Parkir Puspemkot Tangerang

14 Februari 2025 - 22:00

Sambut Malam Nisfu Syaban, Pj Wali Kota Nurdin Silaturahmi dan Berbagi Bersama Anak Yatim

13 Februari 2025 - 21:13

Harapan Wakil Ketua DPRD Kota Tangerang Arief Wibowo Jelang HUT Kota Tangerang Ke-32

13 Februari 2025 - 08:56

Anggota DPRD Kota Tangerang Hafidz Firdaus Sebut Masih Ada Beberapa Titik Banjir di Batuceper

13 Februari 2025 - 08:48

Trending di Kota Tangerang