Menu

Mode Gelap
Banjir Tangerang Raya, Gubernur Banten Andra Soni: Prioritas Utama Penanganan Korban Terdampak Banjir Waduh! Besok Forum Mahasiswa Hukum Bakal Gelar Aksi di Mabes Polri Desak Kades Kohod Segera Diperiksa Kawendra Bersama Gus Fawait dan BP2MI Gerak Cepat Pulangkan Pekerja Migran Asal Jember dari Arab Perempuan PKS Sambut Program Wakil Bupati Tangerang Terpilih Intan Nurul Hikmah Tertinggi di Banten, Rata-rata Lama Sekolah Tangsel Capai 11,86 Tahun

Kota Tangerang · 28 Nov 2024 ·

Usai Menang Pilkada Kota Tangerang Versi Quick Count, Sachrudin: Saatnya Rekonsiliasi, Saling Merangkul Membangun Kota Tangerang


 Calon Wali Kota Tangerang Sachrudin saat menyapa Masyarakat. Foto: ist Perbesar

Calon Wali Kota Tangerang Sachrudin saat menyapa Masyarakat. Foto: ist

Kota Tangerang – Calon Wali Kota Tangerang terpilih versi hasil hitung cepat atau quick count, Sachrudin mengajak para pendukung serta seluruh elemen masyarakat untuk melakukan rekonsiliasi dan saling merangkul usai pelaksanaan Pilkada serentak 2024 di Kota Tangerang.

“Kemenangan ini adalah kemenangan kita bersama, mari kita kembali saling berangkulan, berkolaborasi membangun Kota Tangerang kedepan yang lebih baik lagi,” Ungkap Sachrudin dikediaman, Rabu (27//11/2024).

Bagi Sachrudin langkah-langkah rekonsiliasi perlu dilakukan oleh berbagai elemen warga dan tokoh masyarakat agar menjadi penanda bahwa demokrasi di Kota Tangerang tetap berada di jalur yang benar dan pembangunan Kota Tangerang dapat berjalan.

“Pilkada Kota Tangerang menjadi momentum untuk mempromosikan nilai-nilai kerukunan, keadilan, dan keberagaman, bahwa keakraban dapat kembali dijalin setelah perbedaan tajam selama kontestasi politik, tidak hanya fokus pada hasil akhir tetapi juga proses untuk membangun kembali harmoni di tengah masyarakat Kota Tangerang,” Tandasnya. [red]

 

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 390 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Bangga, Maryono Satu-satunya Wakil Wali Kota Se-Indonesia dari IKAPTK

15 Maret 2025 - 23:06

Silaturahmi Bersama Komunitas Otomotif, Sachrudin Santuni 1000 Anak Yatim

15 Maret 2025 - 20:57

Laris Manis! Gerakan Gampang Sembako Murah Diserbu Masyarakat

14 Maret 2025 - 16:09

Wakil Ketua DPRD Desak Pemkot Kaji Ulang Surat Edaran yang Memperbolehkan Rumah Bilyard Beroperasi Dibulan Suci

14 Maret 2025 - 10:25

Mudik Aman Keluarga Nyaman, Kapolres Metro Tangerang Kota Bersama Awak Media Sosialisasikan Call Center 110

13 Maret 2025 - 22:56

Resmikan Pusat Kuliner Halal di Lingkungan Masjid, Sachrudin: Wujud Nyata Peran Masjid Sebagai Pusat Perekonomian Masyarakat

13 Maret 2025 - 22:43

Trending di Kota Tangerang