Menu

Mode Gelap
Hari TBC Se-Dunia, Dinkes Kota Tangerang Salurkan Bantuan Kesehatan PMT TBC Banjir Tangerang Raya, Gubernur Banten Andra Soni: Prioritas Utama Penanganan Korban Terdampak Banjir Waduh! Besok Forum Mahasiswa Hukum Bakal Gelar Aksi di Mabes Polri Desak Kades Kohod Segera Diperiksa Kawendra Bersama Gus Fawait dan BP2MI Gerak Cepat Pulangkan Pekerja Migran Asal Jember dari Arab Perempuan PKS Sambut Program Wakil Bupati Tangerang Terpilih Intan Nurul Hikmah

Kota Tangerang · 2 Jan 2023 ·

Awal Tahun 2023, Sachrudin : Perkuat Kepedulian Antar Masyarakat


 Awal Tahun 2023, Sachrudin : Perkuat Kepedulian Antar Masyarakat Perbesar

Kota Tangerang – Menjadi hal yang sangai baik di awal tahun baru ini masyarakat mengawalinya dengan terus menebarkan kebaikan dan kepedulian untuk sesamanya. Hal tersebut disampaikan Wakil Wali Kota Tangerang H. Sachrudin dihadapan para warga Kelurahan Selapajang Jaya, Kecamatan Neglasari, Kota Tangerang, Senin (2/1/23).

Dalam kesempatan tersebut, Sachrudin mengapresiasi kerukunan warga Selapajang Jaya atas kontribusinya ikut mengentaskan permasalah sosial diantaranya melalui berbagi dengan anak yatim piatu di lingkungannya.

“Diawali dengan hal baik, InsyaAllah kedepannya juga akan baik,”

“Ini jadi kunci hidup rukun guyub di tengah masyarakat kita,” ucap Sachrudin dalam kegiatan santunan yang juga dikemas dengan acara malam hiburan rakyat.

Lebih lanjut, ditengah cuaca saat ini wakil berpesan kepada seluruh masyarakat untuk selalu waspada dan saling menjaga lingkungannya, agar dampak dari potensi hujan yang kerap melanda bisa diminimalisir sedari dini.

“Jaga kesehatan, dan selalu siaga kapanpun dimanapun bersama dengan tim di wilayahnya masing-masing,”

“Semoga tahun baru ini jadi awal kembali semangat kita untuk terus membangun dan memajukan Kota Tangerang,” tutup wakil.

Sebanyak 70 anak dari wilayah RW 04 Kel. Selapajang Jaya Kec. Neglasari menerima bantuan santunan dalam kegiatan tersebut, dan dilanjutkan dengan acara hiburan rakyat yanh juga dipenuhi sejumlah pedagang kaki lima.(red)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 5 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Mudik Nyaman dan Gratis!, Sachrudin-Maryono Lepas 2.992 Pemudik Tangerang Menuju Kampung Halaman

28 Maret 2025 - 15:27

Sachrudin: LKPD Bukan Hanya Formalitas, Tapi Cerminan Kinerja Pemkot dalam Pengelolaan Anggaran

27 Maret 2025 - 17:15

Jelang Lebaran, 2.423 Warga Terima Bantuan Sosial Uang dari Pemkot Tangerang 

27 Maret 2025 - 10:56

Keren! Samsat Cikokol Satu-satunya UPTD PPD yang Realisasikan Target Pajak Alat Berat (PAB)

25 Maret 2025 - 22:48

Ini Pesan Kapolres Usai Pimpin Upacara Sertijab Kasat Samapta, Kasi Humas, Kapolsek Ciledug dan Pinang

25 Maret 2025 - 16:19

Inilah Daftar UPT Puskesmas yang Tetap Beroperasi Saat Libur Lebaran

25 Maret 2025 - 13:36

Trending di Kota Tangerang