Menu

Mode Gelap
Hari TBC Se-Dunia, Dinkes Kota Tangerang Salurkan Bantuan Kesehatan PMT TBC Banjir Tangerang Raya, Gubernur Banten Andra Soni: Prioritas Utama Penanganan Korban Terdampak Banjir Waduh! Besok Forum Mahasiswa Hukum Bakal Gelar Aksi di Mabes Polri Desak Kades Kohod Segera Diperiksa Kawendra Bersama Gus Fawait dan BP2MI Gerak Cepat Pulangkan Pekerja Migran Asal Jember dari Arab Perempuan PKS Sambut Program Wakil Bupati Tangerang Terpilih Intan Nurul Hikmah

Kota Tangerang · 19 Jan 2023 ·

Tutup FKP Rancanan Rencana Pembangunan Daerah, Wakil Pesan Penentuan Target Pembangunan Gunakan Data Valid


 Tutup FKP Rancanan Rencana Pembangunan Daerah, Wakil Pesan Penentuan Target Pembangunan Gunakan Data Valid Perbesar

Kota Tangerang – Wakil Wali Kota Tangerang H. Sachrudin menutup kegiatan Forum Komunikasi Publik (FKP) Rancangan Rencana Pembangunan Daerah (RPD) Kota Tangerang Tahun 2024 – 2026 yang berlangsung di d’Prima Hotel, Kota Tangerang, Kamis (19/1).

Dalam kesempatan tersebut, Sachrudin menyampaikan kegiatan Forum Komunikasi Publik dengan melibatkan masyarakat sangat penting sebagai wadah merumuskan perencanaan pembangunan daerah tahun 2024 hingga 2026.

“Agar perencanaan yang disusun berorientasi pada kebutuhan masyarakat,”

“Serta mampu menjawab permasalahan dan tantangan yang akan dihadapi,” ujar Wakil Wali Kota.

Tak hanya itu, Sachrudin juga menjabarkan sejumlah capaian indikator makro pembangunan Kota Tangerang yang secara umum mengalami peningkatan ke arah positif, mulai dari laju pertumbuhan ekonomi yang tumbuh sebesar 3,7% pasca pandemi Covid-19 hingga angka tingkat pengangguran terbuka yang turun menjadi 7,13% dari tahun sebelumnya 9,07%.

“Masalah lain juga perlu penanganan segera seperti banjir, kemacetan, penanganan sampah serta penganganan masalah perkotaan lainnya,” beber Wakil Wali Kota.

Lebih lanjut Wakil berpesan agar substansi RPD dari aspek penentuan program prioritas, penentuan anggaran serta penentuan target makro pembangunan dilakukan secara cermat.

“Dengan menggunakan data – data yang valid dan berpedoman pada peraturan yang berlaku,” tutup Sachrudin. [red]

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 3 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Inilah Daftar Kandidat Dirum Perumda Tirta Benteng Kota Tangerang

21 April 2025 - 16:20

Jaga Kebersihan Kota, Sachrudin: Dinas Harus Pro Aktif, Jangan Nunggu Perintah

21 April 2025 - 15:44

Dinas PUPR Kota Tangerang: Pembangunan Jalan Baru Tembusan Bayur Cadas-Sangego Selesai Tahun 2025

21 April 2025 - 08:06

Aksi Bela Palestina, Puluhan Ribu Masyarakat Kota Tangerang Bakal Padati Taman Elektrik

20 April 2025 - 01:46

Beraksi 50 Kali, Komplotan Curanmor Berhasil Diringkus Polsek Jatiuwung

19 April 2025 - 12:47

Camat Karang Tengah Tinjau Pembangunan Kolam Retensi sebagai Upaya Penanganan Banjir

17 April 2025 - 20:54

Trending di Kota Tangerang