Menu

Mode Gelap
Waduh! Besok Forum Mahasiswa Hukum Bakal Gelar Aksi di Mabes Polri Desak Kades Kohod Segera Diperiksa Kawendra Bersama Gus Fawait dan BP2MI Gerak Cepat Pulangkan Pekerja Migran Asal Jember dari Arab Perempuan PKS Sambut Program Wakil Bupati Tangerang Terpilih Intan Nurul Hikmah Tertinggi di Banten, Rata-rata Lama Sekolah Tangsel Capai 11,86 Tahun Pengelolaan Sampah Berbasis Masyarakat, Pj Wali Kota Nurdin Serahkan Bentor ke Pihak Kecamatan dan Kelurahan

Kota Tangerang · 27 Jan 2024 ·

MPC PP Kota Tangerang Lantik 13 PAC PP Kota Tangerang Periode 2024-2027.


 Pelantikan 13 PAC PP Kota Tangerang Periode 2024-2027. Foto: ist Perbesar

Pelantikan 13 PAC PP Kota Tangerang Periode 2024-2027. Foto: ist

Kota Tangerang – Majelis Pimpinan Cabang (MPC) Pemuda Pancasila Kota Tangerang, Dilantik Oleh Sekretaris Wilayah (Sekwil) MPW PP Banten, Pujiyanto. Periode 2023 – 2026, di aula Hotel Narita, Cipondoh Kota Tangerang, Sabtu (27/01/2024).

Dalam acara pelantikan mengusung tema” Merajut Kebersamaan Dalam Keberagaman” dengan tagline Sekali Layar Berkembang Surut Berpantang.

Turut hadir Kepala Kesbangpol Kota Tangerang Teguh Supriyanto, Kasat Intel Polres Metro Tangerang Kota Kompol Mico Sianturi, Kapolsek Cipondoh, Sekdis Satpol PP Kota Tangerang, MPO Abdul Syukur, MPO Ujang Hendra, Tokoh masyarakat Kota Tangerang H. Sachrudin, Sekwil MPW PP Banten Pujianto.

Ketua MPC Pemuda Pancasila Kota Tangerang Tono Darussalam , dalam sambutan nya mengatakan , setelah dilantik para pengurus pimpinan anak cabang di 13 kecamatan melaksanakan tugas dan kewajibannya sebagai mana mestinya sesuai kemampuannya .

“kiprah di masyarakat sekitarnya, agar lebih mampu lagi bersinergi dan bekerja sama dengan pemerintah setempat untuk menunjukan elektabilitas organisasi Pemuda Pancasila. serta mampu menjadikan kadernya berintelektual dimata masyarakat.”ujar ketua Tono

Hal yang sama juga dikatakan oleh ,MPO MPC PP Kota Tangerang Abdul Syukur, Pihaknya mengapresiasi hadirnya pengurus baru di MPC PP Kota Tangerang. Karena mereka bakal mampu melahirkan kader-kader terbaik masa depan.

“Saya minta semua kompak dalam menjalankan organisasi di MPC PP Kota Tangerang,” terangnya.

Sementara itu, Tokoh Masyarakat Kota Tangerang H. Sachrudin menuturkan, meminta para pengurus Pemuda Pancasila Kota Tangerang agar lebih sinergi dengan Pemerintah,baik Polri dan TNI.

Tujuannya agar menelurkan ide-ide cemerlang untuk membawa perubahan masyarakat Kota Tangerang.

“Saya yakin semua pengurus PP Kota Tangerang mampu menuju ke jalan yang lebih baik lagi, tujuannya untuk miliki ide ide cemerlang dan membawa perubahan masyarakat Kota Tangerang,” katanya.

Dalam acara tersebut Ketua MPC PP Kota Tangerang Tono Darussalam langsung melantik 13 PAC PP Kota Tangerang Periode 2024-2027. [red]

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 326 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Dukung Lansia Berdaya, Menteri PPPA Apresiasi Sekolah Lansia di Kampung Jimpitan sebagai Percontohan RBI  

11 Februari 2025 - 21:01

39 Puskesmas di Kota Tangerang Siap Layani CKG, Menteri: Kado dari Negara untuk Masyarakat

10 Februari 2025 - 22:40

Perkuat Kepedulian, Pj Wali Kota Nurdin Santuni Anak Yatim dan Ajak Warga Terus Bangun Kesadaran Sosial

10 Februari 2025 - 18:53

Di Momen HPN, Pj Wali Kota Nurdin Apresiasi Insan Pers sebagai Penguat Informasi Publik

10 Februari 2025 - 18:45

Operasi Keselamatan Jaya 2025, Satu Nyawa Sangat Berarti untuk Diselamatkan

10 Februari 2025 - 12:45

Berasa Makan Dirumah Sendiri, RM Bintang Tangerang Hadir di Karawaci Office Park

8 Februari 2025 - 20:08

Trending di Kota Tangerang